KEPADA WANITA (Bagian Kedua)
 
Berat napasmu mengiringi langkah hidupku
canda kecilmu menerbitkan hasratku
membelah kesunyian jiwa
mengombak dahaga
dahaga mengangkasa sirna
 
Turun menghujan impian
membanjiri asa
menggelegak dan meletup

Komentar

Postingan populer dari blog ini

MELEPAS KOLEKSIAN, MELEPAS KENANGAN (BAGIAN 1)